šŸ“¢ SELAMAT!! Promo Diskon Service Mobil di Dokter Mobil Berhasil Anda Dapat! Ambil Promo-nya Dengan Cara Klik Disini  šŸ“¢UNTUNG BANYAK! Ambil Promo Special Service di Dokter Mobil dengan Cara Klik Tombol Klik Disini  ā© Cek YouTube Dokter Mobil untuk Dapatkan Info Otomotif Terkini dengan Cara Klik Tombol KlikĀ Disini

Ciri-ciri AC Mobil Tiba-tiba Tidak Dingin yang Harus Diatasi

ac mobil tiba tiba tidak dingin

AC mobil tiba-tiba tidak dingin bisa disebabkan oleh banyak faktor dan tanda ketidakberesan terjadi pada sistem sirkulasi udara mobil. Jika tiba-tiba terdengar suara tidak beres di mobil dan kondisi udara yang tiba-tiba menjadi gerah, mungkin ada permasalahan terjadi pada kompresor mobil. Hal tersebut tidak boleh dibiarkan karena bisa berdampak buruk pada kinerja kendaraa“n.

Pada umumnya, permasalahan AC mobil yang tidak dingin terjadi pada mobil yang sudah mulai berumur lama. Pemiliknya tidak terlalu memperhatikan lagi mengenai kualitas dari kompresor sehingga perawatannya menjadi kurang. Oleh karena itu, jika anda ingin AC mobil anda tetap dingin meskipun sudah berumur lama, maka harus memperhatikan kualitas kompresor ini.

Ciri-ciri Masalah AC Mobil Tiba tiba Tidak DinginĀ 

Seperti yang sudah kami jelaskan, bahwa penyebab dari AC mobil tidak dingin salah satu sumber utamanya adalah permasalahan pada kompresor AC. Ada beberapa ciri-ciri dari permasalahan ini, antara lain sebagai berikut:

  • Terdengar Bunyi Pada Kompresor AC

Ciri pertama masalah pada kompresor yang menyebabkan AC mobil tidak dingin yaitu terdengarnya bunyi pada kompresor. Saat AC dinyalakan pada skala 1 sampai 3, terdengar bunyi yang tidak biasa. Akan tetapi, saat AC dimatikan maka bunyi tersebut akan menghilang. Terdengarnya bunyi tersebut bisa disebabkan dari oli kompresor kurang, piston mengalami keausan, as yang tidak tepat presisinya, sampai dengan trush bearing.

  • Kebocoran Pada Kompresor AC

Penurunan kualitas suhu AC mobil, normalnya terjadi dalam waktu tertentu dan umumnya dalam jangka waktu 1 sampai 3 bulan. Jangka waktu tersebut adalah waktu wajar freon pada AC berkurang. Saat mengalami kehabisan tersebut, maka anda harus segera mengisi freon agar kendaraan bisa dingin kembali.

  • Sistem Kompresi Yang Berkurang

Penyebab AC mobil tiba-tiba tidak dingin yang berikutnya juga dicirikan dari sistem kompresi yang berkurang. Pada saat RPM mesin pada posisi rendah, AC terasa tidak dingin. Sebaliknya, jika mobil pada RPM tinggi baru AC kembali lebih dingin daripada sebelumnya.

  • Rusaknya Komponen Magnetic Clutch

Setiap pemilik kendaraan juga harus mewaspadai kerusakan dari komponen magnetic clucth ini. Cirinya adalah saat terjadi perubahan suhu tiba-tiba, yang awalnya dingin menjadi panas. Anda harus mengantisipasi permasalahan ini dan rutin melakukan pengecekannya.

Demikianlah beberapa ciri-ciri AC mobil tiba-tiba tidak dingin yang harus diatasi. Ciri yang bisa terjadi antara lain terjadinya kebocoran pada kompresor AC, sistem kompresinya yang berkurang, terdengar bunyi pada kompresor, serta kerusakan pada magnetic clucth. Perawatan dan pengecekan rutin perlu dilakukan agar kualitas pendinginan udara pada mobil tetap dalam kondisi optimal.

SHARE THIS POSTā€‹

Ingin Reservasi Sekarang?

Halo Domo Lovers šŸ‘‹, reservasi sekarang juga untuk mendapatkan promo menarik dari kami, cs kami akan membalas secepat mungkin ā¤ļø